Q4 MLIA 2022 : Saldo Laba, Revenue & Laba Bersih Positif

harga wajar mlia 2022 1
Miliar RupiahQ4 2022Q4 2021%
BALANCED
Cash85047479.32
Total Asset6,8066,12111.19
S.T.Borrowing1,1581,184-2.20
L.T.Borrowing1,1651,184-1.60
Total Debt2,3232,368-1.90
Total Equity4,4833,75319.45
Lembar Saham66
INCOME STATEMENT
Revenue5,0734,45014.00
Gross Profit1,7731,53515.50
Operating Profit1,09282831.88
Net.Profit85365230.83
RATIO
Harga50545610.75
Deviden*00#DIV/0!
Div Yield0.000.00#DIV/0!
EPS*14210930.83
BVPS74762619.45
PER3.554.20-15.35
PBV0.680.73-7.29
ROA*12.510.717.66
ROE*19.017.49.52
GPM34.934.51.32
OPM21.518.615.69
NPM16.814.714.76
Graham Number15461237
MOS67.3363.13
* Annualised

Download Lapkeu Q4 MLIA 2022

Catatan :

Kesimpulan

Jika menggunakan EPS 142 dan Book Value 747 maka harga wajar saham MLIA menurut Graham Number sebesar 1546 berbanding dengan harga sekarang Rp 505.

Artinya MLIA masih undervalue

Value : Ya

Growth : Ya. Jika melihat dari tahun 2020 hingga 2022 ada pertumbuhan growth EPS dan melihat kinerjanya dan target tahun 2023 sepertinya masih bisa tumbuh lagi.

Baca : Tahun 2023 MLIA Kejar Pendapatan Rp 5.3 Triliun Dengan Laba Bersih Rp 700 Miliar

Core : Tidak

(Sudah dibaca 38 kali, Yang membaca hari ini 1 orang)
Baca  MLIA : Harga Wajar MLIA 2022, Turn Around Company, Apakah Harganya Bisa Naik Lagi?

Yuk share pendapatmu di bawah ini